Pages

Tuesday, September 13, 2011

Penyedia Layanan Blog WordPress

Di posting ini, saya akan membahas Penyedia Layanan Blog yaitu WordPress.

WordPress adalah sebuah perangkat lunak Blog yang ditulis dalam PHP & mendukung sistem basis data MySQL. WordPress adalah penerus resmi dari b2\cafelog yang dikembangkan oleh Michael Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman dari ketua developer, Matt Mullenweg.



Bersumber dari beberapa Blog menyebutkan hahwa WordPress dimulai pada tahun 2003 dengan bit kode tunggul untuk meningkatkan tipografi penulisan setiap hari yang mana beberapa orang yang suka menulis masih dapat dihitung dengan jari. Sejak saat itu , WordPress telah tumbuh menjadi alat Blog hosting pribadi (self-hosted blogging) terbesar di dunia, dan telah digunakan ratusan ribu pemakai dan dilihat oleh 10 juta orang per harinya.

Dengan alamat www.wordpress.org , layanan yang berbasis GNU General Public License ini telah merilis WordPress versi 2.6.1 pada tanggal 15 Agustus 2008.

Semoga berguna bagi para Reader & Blogger.

No comments:

Post a Comment

Kritik dan Saran

Note: Only a member of this blog may post a comment.